Mahasiswa FEB Uhamka Meraih Medali di Olimpiade Muslim Muda Indonesia
Jakarta–Kali ini mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (UHAMKA) turut membawa kabar bahagia dengan mengantongi penghargaan medali perak, dan perunggu. Penghargaan tersebut diraih empat mahasiswa UHAMKA dalam gelaran Pusat Olimpiade Sains Indonesia (POSI) dengan bertema “Olimpiade Muslim Muda Indonesia (OMMI)” tahun 2022 tingkat Nasional. Para peraih medali mahasiswa FEB UHAMKA pada …
Mahasiswa FEB Uhamka Meraih Medali di Olimpiade Muslim Muda Indonesia Selengkapnya »